X

8 Cara Menghilangkan Iklan di HP, Mudah Banget!

Kemunculan iklan di layar handphone kerap mengganggu kenyamanan penggunaan. Tak bisa dipungkiri, iklan sulit dihindari karena menjadi bagian tak terpisahkan dari dunia digital. Namun kamu tak perlu khawatir lagi karena artikel ini akan membahas cara menghilangkan iklan di HP dengan mudah dan cepat, mulai dari pengaturan bawaan hingga aplikasi pihak ketiga,

Kamu akan menemukan berbagai metode yang efektif untuk mengurangi hingga cara menghapus iklan di HP yang mengganggu. Melalui langkah-langkah sederhana ini, kamu dapat menikmati penggunaan ponsel dengan lebih menyenangkan. Mari jelajahi berbagai cara untuk menyingkirkan iklan di perangkat selulermu.

Baca Juga: Cara Screenshot di Laptop, Anti Ribet!

Cara Menghilangkan Iklan di HP

Berikut adalah beberapa cara menghilangkan iklan di HP tanpa ribet:

1. Menonaktifkan Pop-Up dan Notifikasi Iklan di Google Chrome

2. Matikan Notifikasi Iklan di Google Chrome

3. Masuk ke Safe Mode dan Hapus Aplikasi Berbahaya

4. Unduh Pemblokir Iklan di Mozilla Firefox

sumber: pexels.com/ Andrea Piacquadio

5. Matikan Data Seluler dan Wi-Fi

6. Aktifkan Menu Keamanan (Security)

7. Gunakan Browser dengan Fitur Ad Block

8. Aktifkan Fitur Play Protect

Baca Juga: 5 Cara Mengatasi HP Android Lemot, Dijamin Efektif!

Melalui langkah-langkah yang telah diuraikan, kamu dapat mengatasi gangguan iklan di perangkat seluler secara efektif. Mulai dari menonaktifkan notifikasi iklan hingga menggunakan browser dengan fitur Ad Block. Dengan mengikuti berbagai cara menghapus iklan di HP tersebut, kamu pun dapat menikmati layanan dan aplikasi tanpa gangguan iklan lagi, sehingga fokusmu bisa sepenuhnya tertuju pada aktivitas yang sedang kamu lakukan. Produktivitasmu pun akan semakin meningkat.

Sekarang kamu sudah tahu kan cara menghilangkan iklan di HP? Ternyata tidak sulit ya! Nah, buat kamu yang ingin membeli berbagai aksesoris handphone, bisa membelinya dengan mudah di Shopee. Ada berbagai promo menarik yang bisa kamu gunakan, mulai dari diskon live shopping Shopee Live, Gratis Ongkir, hingga promo Cashback Setiap Hari dari Shopee Video. Metode pembayaran yang tersedia di Shopee juga sangat beragam, mulai dari ShopeePay, transfer bank, hingga pay later. Dengan segala kemudahan ini, kamu pasti sangat tertarik kan? Yuk, buruan belanja produk incaranmu hanya di Shopee sekarang juga.

Gadget & Electronics
Tags: cara menghapus iklan di HPcara menghilangkan iklan di HPhandphone