Daftar Smartphone dengan Fitur NFC Terbaik 2019

Saat ini fintech atau financial technology berkembang sangat pesat, menghadirkan beragam layanan pembayaran non tunai untuk berbagai macam kebutuhan sehari-hari. Seperti kredit hp online, membeli makanan atau minuman, hingga pembelanjaan di toko-toko online.

Pembayaran non tunai ini bisa dilakukan dengan mengisikan saldo pada aplikasi atau kartu perbankan yang juga bisa digunakan untuk pembayaran transportasi umum seperti Bis TransMetropolitan, Akses Toll, Commuter Line, dan masih banyak lainnya. Pengisian saldo pada kartu perbankan ini pun di permudah dengan salah satu fitur canggih yang ada pada smartphone yang dikenal dengan istilah Near-FIeld Communicator (NFC).

Tidak semua smartphone dibekali dengan teknologi NFC ini, berikut shopee sudah kumpulkan daftar smartphone dengan fitur NFC terbaik, sebagaimana yang telah di sebutkan oleh jalantikus.com pada artikel Daftar HP dengan Fitur NFC 2019.

 

Produk Deskripsi
Samsung A7 (2018) Tahun Release : September 2018

Dimensi : 159.8 x 76.8 x 7.5 mm

Berat : 168 g

SIM Single SIM (Nano-SIM) or Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Tipe Layar : Super AMOLED capacitive touchscreen

Ukuran layar : 6.0 inci

Resolusi Layar : 1080 x 2220 pixels

Aspek Rasio : 18.5:9

OS : Android 8.0 (Oreo), upgradable to Android 9.0 (Pie)

Chipset : Exynos 7885 (14 nm)

CPU : Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A73 & 6×1.6 GHz Cortex-A53)

GPU : Mali-G71

RAM : 4/6 GB RAM

Kamera Utama : Triple 24 MP, f/1.7, 27mm (wide), PDAF, 8 MP f/2.4, 18mm (ultrawide)

5 MP, f/2.2, depth sensor

Kamera Selfi Single 24 MP, f/2.0, 26mm (wide)

Huawei P30 Pro Tahun Release : Maret 2019

Dimensi : 158 x 73.4 x 8.4 mm

Berat : 192 g

SIM : Single SIM (Nano-SIM) or Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Tipe Layar : OLED capacitive touchscreen

Ukuran Layar : 6.47 inci

Resolusi : 1080 x 2340 pixels

Aspek Rasio : 19.5:9

OS : Android 9.0 (Pie); EMUI 9.1

Chipset : HiSilicon Kirin 980 (7 nm)

CPU : Octa-core (2×2.6 GHz Cortex-A76 & 2×1.92 GHz Cortex-A76 & 4×1.8 GHz Cortex-A55)

GPU : Mali-G76 MP10

RAM : 6/8 GB RAM

Kamera Utama : Quad 40 MP, f/1.6, 27mm (wide), 1/1.7″, PDAF, OIS, 20 MP, f/2.2, 16mm (ultrawide), 1/2.7″, PDAF

Periscope 8 MP, f/3.4, 125mm (telephoto), 1/4″, 5x optical zoom, OIS, PDAF

TOF 3D camera

Kamera Selfie : Single 32 MP, f/2.0, (wide)

Xiaomi Mi 8 Lite Tahun Release : September 2018

Dimensi : 156.4 x 75.8 x 7.5 mm

Berat : 169 g

SIM : Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Tipe Layar IPS LCD capacitive touchscreen

Ukuran Layar : 6.26 inci

Resolusi : 1080 x 2280 pixels

Aspek Rasio : 19:9 ratio

OS : Android 8.1 (Oreo), upgradable to Android 9.0 (Pie); MIUI 10.2

Chipset : Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm)

CPU : Octa-core (4×2.2 GHz Kryo 260 & 4×1.8 GHz Kryo 260)

GPU : Adreno 512

RAM : 4/6 GB RAM

Kamera Utama : Dual 12 MP, f/1.9, 1/2.55″. 5 MP, f/2.0, 1/5″.

Kamera Selfie : Single 24 MP, 1/2.8″

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.