X

7 Resep Oatmeal Enak untuk Diet yang Praktis dan Sehat

Selain olahraga, saat diet kamu juga bisa melakukan defisit kalori sehingga berat badan bisa turun lebih cepat. Di sisi lain, salah satu makanan rendah kalori yang banyak dipilih orang yang sedang diet adalah oatmeal.

Orang yang melakukan diet, terutama diet oatmeal ini biasanya mengkonsumsi oatmeal untuk sarapan dan makan malam. Oatmeal disantap dengan berbagai macam buah-buahan atau kacang-kacangan untuk melengkapi nutrisi.

Nah, buat kamu yang sedang diet dan ingin mencoba mengkonsumsi oatmeal, Shopee sudah merangkum tujuh resepnya, loh! Resep oatmeal ini dijamin enak, praktis, dan sehat. Yuk, cek informasi selengkapnya di bawah ini!

Resep Oatmeal untuk Diet yang Lezat!

1. Oatmeal Pisang Cokelat

Sumber: Pixabay

Pisang dan cokelat merupakan perpaduan yang sempurna. Nah, dua makanan ini juga bisa kamu campurkan ke oatmeal, loh! Resep oatmeal pisang cokelat ini cocok banget untuk kamu si penggemar makanan manis.

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

2. Oatmeal Madu Kacang Almond

Sumber: Freepik

Kacang-kacangan juga seringkali digunakan untuk campuran oatmeal, termasuk kacang almond. Almond memiliki kandungan nutrisi yang baik sehingga bisa melengkapi nutrisi harian kamu, Sobat Shopee!

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

3. Oatmeal Stroberi Granola

Sumber: Pixabay

Buah stroberi dan granola juga kerap digunakan sebagai camputan oatmeal. Sensasi rasa asam dan manis bisa kamu dapatkan. Buat kamu yang ingin mencoba, berikut resep oat meal stroberi granola yang mudah dibuat!

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

4. Oatmeal Bubur Ayam

Sumber: Freepik

Ternyata oatmeal juga bisa kamu sulap menjadi bubur ayam, Sobat Shopee? Penasaran dengan rasanya? Nah, berikut resep oatmeal bubur ayam yang bisa kamu bikin di rumah dengan mudah!

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

5. Oatmeal Alpukat Madu

Sumber: Freepik

Alpukat juga bisa kamu gunakan untuk campuran oatmeal, Sobat Shopee. Dengan buah alpuka dan pisang kamu juga bisa kenyang lebih lama, loh! Yuk, cek resep outmal alpukat pisang selengkapnya di sini!

Bahan yang diperlukan

Cara Membuat

6. Oatmeal Smoothie

Sumber: Pixabay

Tak hanya buah dan sayuran saja, oatmeal juga bisa digunakan sebagai bahan untuk membuat smoothie, loh! Agar rasanya lezat, kamu bisa menambahkan beberapa buah seperti pisang, stroberi, dan juga madu. Berikut ini resep oatmeal-nya!

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

7. Oatmeal Keju dan Sayuran

Sumber: Pixabay

Resep oatmeal selanjutnya adalah oatmeal keju dan sayuran. Sendari gurih dari keju akan menambah kelezatan rasa, Sobat Shopee. Buat kamu yang ingin mencoba, berikut resepnya!

Bahan yang diperlukan

Cara membuat

Temukan Oatmeal dan Bahan-bahan Lainnya Hanya di Shopee Segar

Bagaimana dengan resep oatmeal di atas, Sobat Shopee? Mudah dibuat, kan? Nah, kalau kamu ingin mulai mencobanya, kamu bisa membeli perlengkapan di atas di Shopee Segar, loh! Shopee Segar hadir untuk memenuhi banyak kebutuhan.

Kamu bisa menemukan oatmeal berkualitas, keju mozarella, buah dan sayuran segar di Shopee Segar. Kualitasnya sudah pasti terjamin! Yuk, tunggu apalagi? Belanja di Shopee Segar sudah pasti paling murah!

Categories: FeaturedFoodNews & Lifestyle
Tags: dietoatmeal