X

30 Kumpulan Foto Karakter Anime Keren dan Aesthetic

Adakah Karakter Anime Favorit Kamu?

Jika Sobat Shopee sedang mencari foto anime keren untuk dijadikan wallpaper atau sekadar dikoleksi, artikel ini akan mendaftar beberapa foto karakter yang diambil dari berbagai seri anime populer.

Bukan rahasia lagi kalau karakter fiksi yang ada di dalam anime bisa menginspirasi dan memberikan pelajaran hidup. Selain hal tersebut, karakter anime memang memiliki daya tarik tersendiri yang membuat para penggemar jatuh hati.

Siapa saja, sih, yang masuk dalam daftar ini? Yuk, lihat karakter-karakter berikut!

Contents hide

Foto Anime Keren Karakter Cewek

1. Sudahkah Kamu Menonton Anime My Dress Up Darling?

Sumber: WallpaperAccess.com

 

2. Terlepas dari Keterbatasannya dalam Berkomunikasi, Komi Shouko Cantik, ya!

Sumber: Besthdwallpaper.com

 

3. Salah Satu Anggota Hashira dari Demon Slayer, nih!

Sumber: WallpaperAccess.com

4. Jangan Tertipu dengan Tatapannya, Kagura Aslinya Ngeselin!

Sumber: Itl.cat

 

5. Siapa, nih, yang Nungguin Aksi Mitsuri di Demon Slayer Season 3?

Sumber: VoBss.com

 

6. Seberapa Bucinkah Mikasa terhadap Eren?

Sumber: Ixpaper.com

 

7. Siapa Bilang Anime JoJo Enggak Punya Protagonis Cewek?

Sumber: Smartresize.com

 

8. Masih Ingat dengan Anggota Shinigami Divisi ke-13 di Anime Bleach yang Satu Ini?

Sumber: Artstation.com

 

9. Selain Cantik, Asuna Jago dalam Bertarung, lho!

Sumber: Aminoapps.com

 

10. Mau Adu Hoki-hokian sama Yumeko?

Sumber: VSThemes.org

 

Foto Anime Keren Karakter Cowok

1. Satoru Gojo Sensei… Memang Paling Ganteng, deh, No Debat!

Sumber: Wallpaperflare.com

 

2. Gintoki, Si Samurai Pengangguran

Sumber: Teahub.io

 

3. STAR PLATINUM!

Sumber: Peakpx.com

 

4. Si Cebol yang Sangat Ditakuti Para Titan

Sumber: WallpaperAccess.com

 

5. “Killing is Wrong,” They Said, Well Light Doesn’t Approve

Sumber: Fashionsista.co

 

6. Hidup Santuy Seperti Spike Spiegel

Sumber: Besthdwallpaper.com

 

7. “Seorang Pria yang Tidak Bisa Menghapus Air Mata dari Seorang Wanita Bukanlah Pria Sejati!” – Vinsmoke Sanji

Sumber: GoodFon.com

 

8. Siap Melihat Kembali Aksi Ichigo di Anime Bleach Thousand Year Blood War?

Sumber: Itl.cat

 

9. Di Balik Ekpresinya yang Selalu Serius, Giyu Ternyata Tidak Punya Teman, loh!

Sumber: Besthdwallpaper.com

 

10. Pria Sejati Pasti Kenal dengan Karakter yang Satu Ini!

Sumber: Teahub.io

Foto Anime Keren Karakter Kawaii

1. Pembantu Idaman Para Wibu

Sumber: Wallpaperflare.com

 

2. Hmph, Nezuko Marah Padamu!

Sumber: Orarlbuciniboku.com

 

3. Selain Keren, Penerus All Might yang Satu ini Memilki Paras yang Sangat Imut!

Sumer: Mocah.org

 

4. Mau Diobatin Sama Dokter yang Satu Ini?

Sumber: Wallpaperflare.com

 

5. Raphtalia, Best Girl Tahun 2020 Pilihan Para Fans

Sumber: UHDpaper.com

 

6. Salah Satu Naga Paling Imut dalam Dunia Anime!

Sumber: wall.alphacoders.com

 

7. Enggak Heran Kenapa Kepala Desa Konoha Jatuh Hati dengan Hinata Hyūga

Sumber: Itl.cat

 

8. Nelliel Tu Odelschwanck, Arrancar yang Paling Imut dan Baik Hati

Sumber: Anime-planet.com

 

9. Peliharaan Macam Apa Ini?

Sumber: WallpaperAccess.com

 

10. Okay, Master! Let’s Kill Da Ho!

Sumber: Teahub.io

 

Langganan Streaming Anime Favorit Kamu di Shopee!

Sobat Shopee, itu dia 30 foto anime keren yang bisa kamu jadikan wallpaper atau foto profil akun media sosial! Deretan karakter anime di atas sangat keren dan lucu-lucu, ya, Sobat Shopee!

Nah, bagi kamu yang ingin melihat aksi dari karakter anime yang sudah disebutkan di atas, kamu bisa menonton mereka di layanan streaming online resmi, seperti Viu, Vidio, CATCHPLAY, dan Vision+.

Ada banyak anime-anime terbaik yang bisa kamu lihat di layanan streaming online ini, mulai dari anime live actionanime horor, anime Makoto Shinkai, anime sport, hingga anime komedi.

Agar pembayarannya lebih mudah, kamu bisa berlangganan via aplikasi Shopee! Ikuti langkah-langkahnya berikut ini.

  1. Buka aplikasi Shopee.
  2. Pada halaman utama, pilih Pulsa, Tagihan & Hiburan.
  3. Kemudian, pada bagian Hiburan, pilih E-Voucher > Film & Streaming.
  4. Pilih layanan streaming online yang kamu inginkan dan pilih paket terbaiknya.
  5. Klik Beli Sekarang.
  6. Masukkan alamat email dan nomor telepon, klik Checkout.
  7. Pilih Metode Pembayaran dan klik Bayar Sekarang.

Langganan streaming anime via Shopee sangat mudah dan simpel, bukan?

Jadi, jangan pernah ragu untuk berlangganan streaming anime di Shopee, ya!

Featured
Tags: animeanime kerenfoto animefoto anime kerengambar animejepangkartun jepang