10 Rekomendasi HP Gaming 5 Jutaan dengan Performa Terbaik

hp gaming 5 jutaan

HP gaming terbaik tidak harus mahal. Dengan budget 5 jutaan, kamu sudah bisa mendapatkan perangkat dengan spesifikasi mumpuni dan fitur yang mendukung pengalaman bermain game lancar. 

Selain untuk bermain, HP ini juga cocok digunakan untuk membuat konten YouTube gaming berkat perekaman layar yang lancar dan kualitas kamera yang baik. Berikut adalah rekomendasi HP gaming 5 jutaan yang bisa kamu jadikan pertimbangan.

Rekomendasi HP Gaming 5 Jutaan

Terdapat beberapa rekomendasi HP gaming 5 jutaan, mulai dari Vivo V30 hingga Redmi Note 13 Pro+ 5G. Berikut adalah penjelasan selengkapnya.

1. Vivo V30

hp gaming 5 jutaan

Beli Sekarang 

Vivo V30 adalah pilihan HP gaming 5 jutaan dengan performa solid. Dilengkapi chipset Snapdragon 7 Gen 3, RAM 8 GB, dan penyimpanan 256 GB, HP ini cocok untuk gaming dan multitasking

Layar AMOLED 6.78 inci dengan refresh rate 120 Hz memberikan pengalaman bermain yang mulus. Desainnya juga menarik dan build quality-nya kuat. Vivo V30 jadi pilihan tepat buat kamu yang mencari HP gaming dengan kualitas baik.

Harga: Rp5.499.000

 

2. Realme 12 Pro+ 5G 

Beli Sekarang 

Realme 12 Pro+ 5G adalah pilihan HP gaming 5 jutaan yang bagus. Dengan chipset Snapdragon 7s Gen 2, RAM 8 GB, dan penyimpanan 256 GB, HP ini punya performa yang oke untuk gaming

Baterai 5000 mAh dengan fast charging 67 W membuatmu bisa main lebih lama dan isi daya cepat. Desainnya juga stylish dan Realme UI-nya ringan, jadi nyaman dipakai sehari-hari. 

Kalau kamu cari HP gaming dengan performa bagus dan desain menarik, Realme 12 Pro+ 5G bisa jadi pilihan.

Harga: Rp5.999.000 – Rp7.049.000

 

3. Vivo V29 5G

Beli Sekarang

Vivo V29 5G cocok buat gaming dengan prosesor Snapdragon 778G, RAM 8 GB, dan penyimpanan 128 GB. 

Layar AMOLED 6.78 inci dengan refresh rate 90 Hz membuat visual jadi tajam dan responsif. Baterai 4600 mAh dengan fast charging 80 W cukup untuk sesi gaming panjang. 

Desainnya stylish, build quality-nya solid, dan kameranya juga bagus dengan kamera utama 50 MP. Jika kamu mencari HP gaming dengan performa oke dan fitur menarik, Vivo V29 5G bisa jadi pilihan.

Harga: Rp5.998.000 – Rp6.058.000

 

Baca juga: 12 Rekomendasi Laptop Gaming 10 Jutaan, Gahar di Kelasnya

 

4. OPPO Reno 11 5G

Beli Sekarang 

Oppo Reno 11 5G adalah HP gaming 5 jutaan dengan chipset MediaTek Dimensity 7050, RAM 8 GB, dan penyimpanan 256 GB. Baterainya 5000 mAh dengan fast charging 67W yang bisa mengisi daya dari 1% ke 100% dalam 45 menit. 

Layarnya AMOLED 6,7 inci Full HD+ dengan refresh rate 120 Hz, jadi nyaman untuk bermain game. Kamera utamanya 50 MP dengan OIS, plus kamera 32 MP di depan untuk selfie

Harga: Rp5.999.000

 

5.  Samsung Galaxy A54

hp gaming 5 jutaan

Beli Sekarang

Samsung Galaxy A54 5G adalah HP gaming 5 jutaan dengan prosesor Exynos 1380, RAM 6 GB/8 GB, dan penyimpanan 128 GB/256 GB yang bisa diperluas. Baterainya 5000 mAh dengan fast charging 25W. 

Layar Super AMOLED 6,4 inci, refresh rate 120 Hz, dan Vision Booster membuat pengalaman gaming lebih nyaman. HP ini juga tahan air dan debu (IP67), jadi aman digunakan dalam berbagai kondisi.

Harga: Rp5.199.000 – Rp5.459.000

 

6. Oppo Reno 10 5G

Beli Sekarang 

Oppo Reno 10 5G adalah HP gaming dengan harga 5 jutaan. Ditenagai chipset Dimensity 7050, RAM 8 GB, dan penyimpanan 256 GB, plus RAM Expension yang bisa ditambah hingga 8 GB. Baterainya 5000 mAh dengan fast charging 67 W.  

Layar AMOLED 6,7 inci Full HD+ dengan refresh rate 120 Hz memberikan pengalaman visual yang tajam. Di bagian kamera, ada 64 MP kamera utama, 8 MP ultrawide, 32 MP telephoto, dan 32 MP kamera depan.

Harga: Rp5.198.000 – Rp5.258.000

 

7. Realme 11 Pro 5G

Beli Sekarang

Realme 11 Pro 5G adalah HP gaming 5 jutaan dengan chipset MediaTek Dimensity 7050, RAM hingga 12 GB, dan penyimpanan 256 GB. 

Layar AMOLED 6,7 inci Full HD+ dengan refresh rate 120 Hz memberikan pengalaman gaming yang mulus. Kamera utama 100 MP dengan OIS dan kamera makro 2 MP yang berada di belakang, serta kamera depan 16 MP. Realme 11 Pro 5G cocok untuk content creator gaming dan multitasking.

Harga: Rp5.599.000 – Rp6.929.000

 

Baca juga: 7 HP Gaming Murah 1 Jutaan, FPS Stabil dan Awet Seharian!

 

8. Samsung Galaxy A55

Beli Sekarang 

Samsung Galaxy A55 5G adalah pilihan HP gaming dengan prosesor Exynos 1480, RAM 6 GB, dan penyimpanan 128 GB yang cocok untuk bermain game dan multitasking

Layar Super AMOLED 6,6 inci dengan refresh rate 120 Hz memberikan tampilan yang jelas dan warna yang hidup. Desainnya yang menarik dan kualitas bodinya yang kuat menjadikan HP ini pilihan tepat bagi kamu yang mencari HP dengan performa dan kualitas terbaik.

Harga: Rp5.729.000

 

9. Vivo V27 5G

Beli Sekarang 

Vivo V27 5G adalah HP gaming dengan chipset Snapdragon 778G, RAM 8 GB/12 GB, dan penyimpanan 256 GB/512 GB, menawarkan performa tinggi untuk gaming. Layar 6,78 inci 1.5K AMOLED dengan refresh rate 120 Hz membuat gameplay lebih lancar dan tajam. 

Dilengkapi sistem pendingin Ultra Large Vapor Chamber, serta kamera 50 MP untuk foto berkualitas, Vivo V27 5G menjadi pilihan solid untuk gamer. 

Harga: Rp5.999.000 – Rp6.049.000

 

10. Oppo Reno 13F 5G

hp gaming 5 jutaan

Beli Sekarang

Oppo Reno 13F 5G adalah HP gaming dengan prosesor Snapdragon 6 Gen 1, RAM 8 GB/12 GB, dan memori 256 GB. Layar 6,67 inci OLED FHD+ memberikan tampilan yang tajam. 

Sistem operasi Android 15 dan ColorOS 15 membuat pengalaman gaming lebih lancar dan responsif.

Harga: Rp5.599.000

 

Demikian penjelasan mengenai rekomendasi HP  gaming 5 jutaan, mulai dari Vivo V30 hingga Redmi Note 13 Pro+ 5G. Dengan spesifikasi yang mumpuni, HP ini mampu memberikan pengalaman bermain game yang lancar sekaligus mendukung aktivitas lain, seperti membuat konten. 

Jika kamu hobi bermain game mobile dan membuat konten, bergabung dengan Shopee di YouTube Shopping Affiliates. Program ini memungkinkan kamu mendapatkan penghasilan tambahan dengan mempromosikan produk-produk Shopee yang relevan dengan konten mu melalui link afiliasi.

Kamu hanya perlu memanfaatkan kanal YouTube milikmu dengan minimal 10.000 subscribers. Yuk, manfaatkan hobi gaming-mu, kembangkan konten, bangun audiens yang setia, dan dapatkan penghasilan tambahan lewat YouTube Shopping Affiliates x Shopee!

Baca juga: 10 Peralatan untuk YouTuber Gaming Pemula, Bikin Semangat Berkonten!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *